Kamis, 17 September 2020

WRITER'S BLOCK



Bagaimana mengatasi writer's block? Semua penulis pasti pernah mengalaminya. Ini wajar. Jadi tak perlu berkecil hati. Kebuntuan terjadi karena kita menulis. Yang tak pernah menulis tak pernah alami kebuntuan.

Asma Nadia menulis buku paling cepat 14 hari. Menulis buku paling lsma 7 tahun yakni Surga yang Tak Dirindukan. Assalamu'alaikum Beijing juga termasuk lama. Juga Jilbab Traveler.

Kita perlu cari penyebab kebuntuan. Banyaklah membaca. Ada juga yang mengalami kebuntuan kalau tidak riset atau bahan belum tersedia. Solusinya sudah membuat catatan, riset terkait tempat, karakter. Juga riset pustaka. 




8 komentar:

  1. https://www.gurupenggerakindonesia.com/menulislah-dengan-sudut-pandang-yang-berbeda-bersama-tere-liye/, Menulislah dengan sudut pandang yang berbeda, begitulah ilmu menulis yang saya dapatkan dari penulis terkenal Tere Liye. Penulis bukan selebritis yang terkenal, yang terkenal biar bukunya aja. Begitulah beliau bercerita. Mantap bang Tere. Saya pikir tadinya Tere Liye itu penulis perempuan, ternyata laki-laki, hihihi.

    BalasHapus
  2. terima kasih, bu Ismi sudah berbagi tips

    BalasHapus