Kamis, 16 April 2020

MENGINTIP NARASUMBER MALAM NANTI


Pukul 09.43 Omjay menginfo di grup WA bahwa malam nanti narasumber kita adalah Bapak Aris Ahmad Jaya. Siapakah beliau sebenarnya? Rasa penasaran itulah yang mendorong diri ini untuk browser. Sebuah video kutemukan dan kusimak sambil berkomunikasi dengan para siswa sebab pada hari ini ada jadwal Bahasa Indonesia.
            Meski hanya lewat WA Grup kelasku cukup interaktif. Berbagai pertanyaan muncul untuk segera kuberi jawaban. Inginnya menjawab detail seperti kala mengajar. Namun, dengan prinsip tak ada rotan akar pun jadi kucoba jelaskan semampu saya bisa. Sebagai penjelas keterangan kadang kukirim screenshoot, kadang foto, kadang berupa file yang harus mereka buka untuk mengetahui info secara pasti. Nah, di sela-sela kegiatan itu berhasil kuintip profile Pak Aris Ahmad Jaya yang dikenal dengan MGM (Mengajar Gaya Motivator) nya.
PROFIL ARIS AHMAD JAYA

Nama       :  H. Aris Ahmad Jaya, DVM, MM.
TTL          :  Pati, 23 Februari 1974
Alamat     :  Bogor Raya Permai FD IV No. 16.A Bogor   Hp.  0818-101446
Email       :     arissugestipower@gmail.com                                                                       
Aktivitas                 

  • Motivator Nasional Character Building “Auto Sugesti Power”
  • Penulis Buku Motivasi Best Seller 30 hari Mencari Jati Diri
  • Terapist Trauma Heling Nasional
  • Owner ABCo
PENGALAMAN ORGANISASI
 1.  Ketua Umum OSIS SMU Institut Indonesia I Yogyakarta 92/93
2.  Ketua Umum Senat Mahasiswa Fakultas Kedokteran Hewan  IPB. 
     Tahun 96/97
3. Sekretaris Jendral Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran Hewan
    Indonesia  97/99
4. Ketua Delegasi Studi Banding Pendidikan Kedokteran Hewan
    Indonesia - Malaysia 97
5. Personalia Manager PT SCo Prima Inovatindo 2000-2002
6. Direktur PT ABCo Sugesti Motivatindo  2003 – 2014

  BUKU YANG TELAH DITULIS
1.    30 Hari Mencari Jati Diri (Best Seller) terjual lebih dari 39.000 buku.Tahun 2003
2.    Spirit Of Success ,ABCoPulisher. 2006
3.    BETHE 5 Karakter Idola Pecundang Sejati, PustakaInti Jakarta, 2007
4.    Aura Kemenangan, ABCo Publisher 2008
5.    Motivadrenalin, Meningkatkan adrenalin motivasi menuju sukses dan bahagia. ABCo Publisher 2008
6.    Motimorphosis, MotivasiMenujuPerubahan. ABCo Publisher 2010

MATERI TRAINING
1.    Auto Sugesti Power Menggali Sugesti dan Melejitkan Potensi Bahagia Sukses dan Mulia dalam kehidupan sehari hari.
2.    Management Of Change
3.    Love Touch Parenting (Mengelola Emosi Buah Hati menjadi Prestasi)
4.    Aplikasi Hypnosis untuk Guru dalam pembelajaran.
5.    Sugesti Power Healing  (Terapi dengan kekuatan sugesti)
  PENGALAMAN TRAINING
  1     PT Telkom, JICT (Jakarta International Container Terminal), PT Coca Cola, PT Bank Mandiri, Telkomsel, Garuda Food, Asuransi Tripa Syariah,    Asuransi Takaful, Asuransi Prudential, Asuransi Ekspor Impor, PT Indosat, Bank Permata, PT Kangean energy Jakarta, DepartemenPertanian RI, Departemen Perdagangan RI, Kementrian Pemuda dan Olahraga RI, Departemen Kelautan dan Perikanan RI, Direktorat Pajak RI.
2.  Perguruan Labschool Jakarta, Perguruan Al AzharPusat, Perguruan Madania Bogor, Perguruan Al Ittihat Rumbai Riau, Pesantren Baabussalaam Riau, Diniah Putri Padang Panjang, SMA Negeri 8 Jakarta, dan beberapa sekolah unggulan RSBI di Indonesia. dan masih banyak lagi.....
     Manajemen :  Kantor  0251 7540530 HP. Bapak Muhamad Komarudin 085214140415
Email :abco.pusat@gmail.com





12 komentar: